Apakah Anda ingin membuat website? Jika iya, Anda bisa menggunakan jasa web developer yang tentunya bisa membantu membuat website untuk mengembangkan usaha dengan baik. Hal ini menjadi salah satu strategi untuk mengikuti persaingan pasar yang ketat dan menjadi tempat promosi secara digital yang cepat. Meskipun pekerjaan ini bukanlah hal sederhana.
Apa itu web developer? Web developer merupakan programmer untuk membuat sebuah website. Tugas utamanya untuk membuat program atau aplikasi yang tentunya dapat dinikmati oleh pengguna internet. Perkembangan teknologi yang pesat di era digital ini telah banyak membawa perubahan. Dimana masyarakat mulai membutuhkan informasi yang cepat dan tepat. Adapun tugas atau pekerjaan dari developer adalah sebagai berikut :
1. Membuat rancangan, mendesain, mengembangkan, dan memodifikasi situs web.
2. Menganalisa kebutuhan pengguna. Hal ini dilakukan untuk membuat konten, grafis, atau kapasitas pada situs web.
3. Mengkonversi komponen mulai dari teks, gambar, video, atau suara ke situs web menggunakan aplikasi khusus.
1. Front end developer
Sebagai penanggung jawab untuk membuat dan mengelola tampilan luar pada sebuah perangkat lunak yang dapat diakses menggunakan user.
2. Backend developer
Bertanggung jawab dalam menyusun struktur model data, merancang, membuat, dan mengelola kebutuhan dari sisi server. Bahasa pemrograman yang digunakan yaitu PHP, Python, Ruby, NodeJS, dll.
3. Full stack developer
Programmer yang memiliki penguasaan di sisi pemrogaman frontend dan juga backend, sehingga tugasnya adalah membuat aplikasi website dari sisi front end dan backend.
1. Memiliki kemampuan dalam bidang IT dan pengetahuan yang up to date.
2. Mampu memecahkan masalah secara optimal dan berpikir kritis.
3. Mampu bekerja secara tim.
4. Memiliki rasa bertanggungjawab yang besar.
5. Mampu bekerja secara multitasking.
6. Mempunyai pengetahuan dan paham akan sistem operasi dan server
7. Paham tentang Git dan GitHub karena sistem ini memungkinkan bagi web developer melacak perubahan pada source code.
8. Memiliki pemahaman bahasa pemrograman dengan baik
Berbicara mengenai jasa web developer yang harga terjangkau tentu saja ada dan biasanya menyesuaikan dengan kebutuhan dari website yang akan dibuat. Dengan menggunakan jasa dalam pembuatan website developer ini, Anda bisa mendapatkan keuntungan cukup besar. Adapun yang harus Anda perhatikan ketika menggunakan jasa web developer yang harga terjangkau adalah :
1. Ahlinya dan profesional
2. Membuat website yang SEO friendly
3. Harga terjangkau
4. Kualitas bagus
5. Memiliki kemampuan yang cepat untuk membuat website
Jasa pembuatan website memang menjadi pilihan yang tepat untuk mengerjakan sebuah website bisnis. Dengan semakin berkembangnya teknologi digital, kebutuhan akan informasi secara digital akan terus meningkat pesat.